Marshel Widianto Diusung Partai Gerindra sebagai Calon Wakil Wali Kota Tangerang Selatan di Pilkada 2024

- Pewarta

Kamis, 20 Juni 2024 - 14:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Partai Gerindra Usung Marshel Widianto sebagai Calon Wakil Wali Kota Tangerang Selatan. (Instagram.com@sufmi_dasco)

Partai Gerindra Usung Marshel Widianto sebagai Calon Wakil Wali Kota Tangerang Selatan. (Instagram.com@sufmi_dasco)

BANTENEKSPRES.COM   – Ketua Harian DPP Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad menegaskan bahwa partainya akan mengusung Komika Marshel Widianto sebagai Calon Wakil Wali Kota Tangerang Selatan.

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

Hal tersebut diungkapkan oleh Dasco saat membuka acara Silaturahmi dan Konsolidasi Kader Partai Gerindra Kota Tangerang Selatan.

Konsolidasi Partai Gerindra berlangsung di Hotel Trembesi, BSD Kota Tangerang Selatan pada Rabu (19/06/2024).

“Saya tegaskan instruksi bahwa Calon Wakil Walikota Tangerang Selatan yaitu Marshel Widianto, tegasnya.

Sedangjmkan Ketua DPD Gerindra Provinsi Banten Andra Soni diusung sebagai Calon Gubernur Banten.

Wakil Ketua DPR RI tersebut menyerukan kepada seluruh kader Gerindra di Provinsi Banten untuk solid memenangkan Calon Kepala Daerah yang akan diusung oleh Partai Gerindra.

“Kita harus solid berjuang memenangkan Calon (kepala daerah) yang akan diusung oleh Partai Gerindra Se-provinsi Banten.”

“Agar program-program Prabowo-Gibran dapat dijalankan dengan baik sesuai dengan arahan,” tandasnya.

Dalam kesempatan tersebut juga, Dasco mengucapkan terimakasih kepada seluruh kader Gerindra se-Tangerang Raya.

Karena telah berjuang memenangkan Prabowo Subianto sebagai Presiden setelah penantian selama 16 tahun lamanya.

“Saya menyampaikan ucapan salam dan terimakasih dari pak Prabowo, atas perjuangan kader Gerindra khususnya di Tangerang Raya dalam Pemilu 2024 yang lalu.”

“Alhamdulillah perjuangan kita selama 16 tahun tercapai dengan baik dan lancar, kedepan kita harus mengawal program Prabowo-Gibran.”

“Agar terealisasikan nantinya demi kepentingan seluruh rakyat Indonesia,” pungkasnya.***

Sempatkan untuk membaca berbagai berita dan informasi seputar ekonomi dan bisnis lainnya di media Businesstoday.id dan Kongsinews.com

Peluang bagi aktivis pers pelajar, pers mahasiswa, dan muda/mudi untuk dilatih menulis berita secara online, dan praktek liputan langsung menjadi jurnalis muda di media ini. Kirim CV dan karya tulis, ke WA Center: 087815557788.

Jangan lewatkan juga menyimak berita dan informasi terkini mengenai politik, hukum, dan nasional melalui media Ekspres.news dan Femme.id

Sedangkan untuk publikasi press release di media ini atau serentak di puluhan media lainnya, klik Rilisbisnis.com (khusus media ekbis) dan Jasasiaranpers.com (media nasional)

Portal berita ini menerima konten video dengan durasi maksimal 30 detik (ukuran dan format video untuk plaftform Youtube atau Dailymotion) dengan teks narasi maksimal 15 paragraf. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

WhatsApp Center: 085315557788, 087815557788, 08111157788.

Pastikan download aplikasi portal berita Hallo.id di Playstore (android) dan Appstore (iphone), untuk mendapatkan aneka artikel yang menarik.

Investor yang serius bisa mendapatkan 100% kepemilikan media online dengan nama domain super cantik ini. Silahkan ajukan penawaran harganya secara langsung kepada owner media ini lewat WhatsApp: 08557777888.

Berita Terkait

Versi Hitung Cepat Charta Politika, Pasangan Andra Soni – Dimyati Natakusumah Menang Pilkada Banten 2024
Pilkada Banten 2024, Calon Gubernur Banten Airin Rachmi Diany Sungkem kepada Orang Tuanya
Daftar Harta dan Kekayaan Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) Periode 2024-2029 Ahmad Muzani
Cagub Airin Rachmi Diany Berpotensi Menang Usai Partai Golkar Berpisah dengan KIM di Pilkada Banten 2024
Partai Golkar Tak Beri Dukungan di Pilkada Banten 2024, PDIP Akhirnya Resmi Dukung Airin Rachmi Diany
Partai Golkar Tak Beri Dukungan di Pilkada Banten 2024, PDIP Akhirnya Resmi Dukung Airin Rachmi Diany
Ribuan Massa Tumplek Hadiri Pesta Rakyat, Banyak yang Berebut Foto dengan Calon Gubernur Banten Andra Soni
Maju di Pilkada Jawa Tengah 2024, Surya Paloh Dukung Penuh Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 13:53 WIB

Sertifikat Hak Guna Bangunan dan Sertifikat Hak Miĺik di Area Pagar Laut Tangerang Dibatalkan Secara Menyeluruh

Sabtu, 1 Februari 2025 - 13:40 WIB

Soal Dugaan Suap dan Gratifikasi Sertifikat Laut yang Dilaporkan Abraham Samad, Ini Tanggapan KPK

Senin, 23 Desember 2024 - 08:38 WIB

Khusus untuk Mahasiswa, Media Online Ini Siap Bantu Terbitkan Artikel Tugas Kampus di Media Online

Sabtu, 7 September 2024 - 09:23 WIB

BNPB Gelar Simulasi Evakuasi Serentak 4 Provinsi, Pandeglang Gunakan Skenario Megathrust Selat Sunda

Selasa, 6 Agustus 2024 - 13:19 WIB

Sudah Termasuk Minum Susu, Pemkot Cilegon Lakukan Uji Coba Makan Bergizi Gratis Rp25.000 Per Porsi

Selasa, 4 Juni 2024 - 15:21 WIB

Helldy Agustian Berada di Posisi Sebesar 86,8 Persen untuk Pilkada Kota Cilegon 2024 Versi Survei LKPI

Jumat, 24 Mei 2024 - 20:46 WIB

Dentuman Keras Terdengar dalam Radius Beberapa Kilometer Saat Kawah Nirwana Lampung Barat Alami Erupsi

Senin, 29 April 2024 - 16:06 WIB

2 Warga Lebak Tertimbun Galian Tambang Batu Bara di Blok Cigalugur Saat Ambil Alat yang Tertinggal

Berita Terbaru