Suasana Pertemuan Ketum Parpol Koalisi Indonesia Maju, Airlangga Hartarto: Berlangsung Santai dan Gembira

- Pewarta

Jumat, 15 September 2023 - 21:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Para Ketua Umum Partai Politik Koalisi Indonesia Maju. (Instagram.com/@prabowo)

Para Ketua Umum Partai Politik Koalisi Indonesia Maju. (Instagram.com/@prabowo)

BANTENEKSPRES.COM – Ketua Umum (Ketum) partai politik yang tergabung dalam Koalisi Indonesia Maju pengusung calon presiden (capres) Prabowo Subianto menggelar pertemuan.

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

Pertemuan itu digelar di DPP Partai Golkar, Slipi, Jakarta, pada Kamis malam, 14 September 2033.

Para Ketum yang hadir antara lain adalah:

1. Ketum Gerindra Prabowo Subianto
2. Ketum Golkar Airlangga Hartarto

3. Ketum PAN Zulkifli Hasan
4. Ketum PBB Yusril Ihza Mahendra
5. Ketum Partai Gelora Anis Matta

Baca artikel menarik lainnya, di sini: Capres dari Koalisi Indonesia Maju Prabowo Subianto Tegaskan Tak Masalah Jika Dirinya Dibohongi dan Dikhianati

Selain para ketum, pertemuan tersebut turut dihadiri oleh para elite masing-masing partai politik.

Sebagai tuan rumah, Airlangga Hartarto mengungkap suasana pertemuan Koalisi Indonesia Maju tersebut.

Pertemuan yang membahas program kerja tersebut berlangsung dengan suasana yang santai dan gembira.

“Acara didahului dengan makan bersama, kemudian kita membahas program kerja dari Koalisi Indonesia Maju.”

“Dalam pembahasan tersebut tentu suasananya santai, gembira. Tadi juga dibahas mengenai agenda-agenda terkait dengan pendaftaran ke depan,” ungkapnya.

Pernyataan senada turut disampaikan oleh Yusril Ihza Mahendra.

Yusril Ihza Mahendra mengatakan jika pertemuan tersebut diwarnai dengan tawa dan suasana persahabatan.

Yusril Ihza Mahendra pun meyakini apa yang mereka bahas malam ini bertujuan agar koalisi yang mereka bangun tetap solid.

“Terima kasih dan semua pembahasan untuk solid ya, tenang, santai. Mudah-mudahan memang ini koalisi santai.”

“Tidak buru buru, tidak tegang-tegang. Tadi, kita juga ketawa dan penuh persahabatan,” ucap Yusril.

Peluang bagi aktivis pers pelajar, pers mahasiswa, dan muda/mudi untuk dilatih menulis berita secara online, dan praktek liputan langsung menjadi jurnalis muda di media ini. Kirim CV dan karya tulis, ke WA Center: 087815557788.

Pada kesempatan yang sama Prabowo menyebut, pertemuan ini menjadi kesempatan diskusi dan brainstorming perihal langkah-langkah yang akan mereka tempuh di Pilpres 2024 mendatang.

Prabowo Subianto menambahkan, dirinya turut memaparkan 12 fokus kebijakan yang akan diimpelementasikan jika terpilih sebagai Presiden Indonesia periode 2024-2029.

Portal berita ini menerima konten video dengan durasi maksimal 30 detik (ukuran dan format video untuk plaftform Youtube atau Dailymotion) dengan teks narasi maksimal 15 paragraf. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

“Jadi benar, pimpinan Koalisi Indonesia Maju berkumpul dan kita brainstorming. Tadi sudah dibahas beberapa langkah yang akan kita tempuh.”

“Saya juga paparkan, saya tawarkan suatu agenda bangsa untuk dijadikan acuan dan landasan untuk dibahas,” jelasnya.

Investor yang serius bisa mendapatkan 100% kepemilikan media online dengan nama domain super cantik ini. Silahkan ajukan penawaran harganya secara langsung kepada owner media ini lewat WhatsApp: 08557777888.

“Nanti, masing-masing partai akan mengirim pakar-pakarnya. Tim pakar untuk membahas, menggodok, menajamkan program-program tersebut.”

“Supaya seluruh teman-teman koalisi paham benar ujungnya dan nanti bisa sampai ke pimpinannya, tawarkan ke rakyat,” pungkas Prabowo Subianto.***

Berita Terkait

Politisi PDIP Tanggapi Soal Wacana Pendirian Pangkalan Militer Pihak Asing di Wilayah Indonesia
Versi Hitung Cepat Charta Politika, Pasangan Andra Soni – Dimyati Natakusumah Menang Pilkada Banten 2024
Pilkada Banten 2024, Calon Gubernur Banten Airin Rachmi Diany Sungkem kepada Orang Tuanya
Daftar Harta dan Kekayaan Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) Periode 2024-2029 Ahmad Muzani
Cagub Airin Rachmi Diany Berpotensi Menang Usai Partai Golkar Berpisah dengan KIM di Pilkada Banten 2024
Partai Golkar Tak Beri Dukungan di Pilkada Banten 2024, PDIP Akhirnya Resmi Dukung Airin Rachmi Diany
Partai Golkar Tak Beri Dukungan di Pilkada Banten 2024, PDIP Akhirnya Resmi Dukung Airin Rachmi Diany
Ribuan Massa Tumplek Hadiri Pesta Rakyat, Banyak yang Berebut Foto dengan Calon Gubernur Banten Andra Soni
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 06:19 WIB

Terkait Isu Reshuffle Kabinet Merah Putih, Begini Tanggapan Menteri Sekretaris Negara Prasetyo Hadi

Sabtu, 29 Maret 2025 - 15:04 WIB

Buka pintu hati untuk saling memaafkan. Allah memberkahi kita dengan kebahagiaan

Selasa, 25 Februari 2025 - 15:19 WIB

Polri Buka Peluang Tersangka Lain dalam Kasus Pagar Laut, Usai Kades dan Sekdes Kohod Tersangka

Rabu, 19 Februari 2025 - 15:12 WIB

Termasuk Kades Kohod, Bareskrim Polri Tetapkan 4 Orang Tersangka Pemalsuan SHGB dan SHM Pagar Laut

Sabtu, 15 Februari 2025 - 11:53 WIB

Prabowo Subianto Sebut bagi yang Ingin Mengabdi, Tak Ada Tempat untuk Dendam dan Benci di Hati

Jumat, 20 Desember 2024 - 08:45 WIB

Persrilis.com Mengucapkan Selamat Tahun Baru 2025, Raih Prestasi dan Pencapaian yang Lebih Baik Lagi!

Rabu, 18 Desember 2024 - 14:02 WIB

Gibran Rakabuming Raka Minta Langsung Lapor ke Dirinya, Manakala Ibadah dan Perayaan Natal Dipersulit

Sabtu, 14 Desember 2024 - 07:26 WIB

Bicara Lagi Soal Korupsi, Prabowo Subianto Tegaskan Kalau Kau Khianati Rakyat, Saya akan Menindak!

Berita Terbaru